Category Archives: pemerintahan

Cik Ujang Buka Langsung Turnamen Pencak Silat Bupati Cup II Lahat

LAHAT, KR- Piala bergilir Bupati Cup II Lahat tingkat dewasa antar perguruan diperebutkan sebanyak 87 atlet pencak silat, yang terdiri dari 54 putra dan 33 putri yang mengikuti turnamen pencak silat, bertempat di Gedung Olah Raga Bukit Tunjuk Lahat, pada Sabtu (22/10/2022).

Cik Ujang Lantik Lima Pejabat Administrator Di Lingkungan Pemkab Lahat

LAHAT, KR- Bupati Lahat Cik Ujang melantik secara langsung lima pejabat administrator di lingkungan pemerintahan Kabupaten Lahat, bertempat di Offroom Setda Kabupaten Lahat, pada Jum’at (21/10/2022).

Wakil Bupati Lahat Resmi Menutup Pelatihan Polpp se-Kelurahan dan Kecamatan di Kabupaten Lahat Tahun 2022

LAHAT, KR- Mewakili Bupati Lahat Cik Ujang, hari ini Wakil Bupati Lahat Haryanto, secara Resmi menutup Pelatihan Polisi Pamong Desa, Kelurahan dan Kecamatan dalam Kabupaten Lahat Tahun 2022, pada Jum’at (22/10/2022).

Bupati Lahat Buka Langsung Pelatihan Polpp Desa/Kelurahan dan Kecamatan

LAHAT, KR- Bupati Lahat Cik Ujang menghadiri sekaligus membuka langsung Pelatihan Polisi Pamong Praja (Polpp) Desa/Kelurahan dan Kecamatan Kabupaten Lahat tahun anggaran 2022, bertempat di Lapangan Makodim 0405 Lahat, pada Kamis (20/10/2022).

Cik Ujang Kukuhkan Pengurus FKUB Lahat Periode 2022-2027

LAHAT, KR- Bupati Lahat Cik Ujang melantik dan mengukuhkan pengurus Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Lahat periode 2022-2027, bertempat di Gedung Pertemuan Kabupaten Lahat, pada Kamis (20/10/2022).

Cik Ujang Buka Rapat Konferensi Kerja PGRI Kabupaten Lahat Masa Bakti XII Tahun 2022

LAHAT, KR- Bupati Lahat Cik Ujang menghadiri secara langsung sekaligus membuka Rapat Konferensi Kerja PGRI Kabupaten Lahat Masa Bakti XII tahun 2022, bertempat di Aula SMP Negeri 1 Lahat Selatan, pada Sabtu (15/10/2022).

Wakil Bupati Lahat Buka Program Inklusi Aisyiyah Kick Off PDA Kabupaten Lahat

LAHAT, KR- Wakil Bupati Lahat Haryanto hadiri langsung sekaligus membuka Kick Off Program Inklusi Pimpinan Daerah Aisyiyah Kabupaten Lahat, bertempat di Gedung Pertemuan Pemkab Lahat, pada Jum’at (14/10/202).

Sejalan Dengan Visi Misi dan Program Pemkab Lahat, Lidyawati Cik Ujang Dukung Program Inklusi Aisyiyah

LAHAT, KR- Ketua TP PKK Kabupaten Lahat Lidyawati Cik Ujang didampingi Ketua GOW Lahat Sumati Haryanto menghadiri acara pembukaan Pelatihan Kader Inklusi Aisyiyah di Hotel Bukit Serelo, pada Rabu (12/10/2022).

Lidyawati Cik Ujang Ajak Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat Bersinergi Turunkan Stunting

LAHAT, KR- Ketua TP-PKK Kabupaten Lahat Lidyawati Cik Ujang membuka secara resmi kegiatan pembinaan dan penggerakan tokoh agama dan tokoh masyarakat ( TOGA ) yang dilaksanakan di Kecamatan Kikim Tengah, pada Selasa (11/10/2022).

Bupati Lahat Ajak Masyarakat Bahu-Membahu Bangun Desa, Guna Mensukseskan TMMD ke-115

LAHAT, KR- Bupati Lahat Cik Ujang, menghadiri sekaligus sebagai inspektur upacara dalam kegiatan pembukaan TNI  Manunggal Membangun Desa (TMD) ke-115 Tahun Anggaran 2022, pada Selasa (11/10/2022).

Bupati Lahat Buka Turnamen Antar Pelajar

LAHAT, KR- Bupati Lahat Cik Ujang beserta instansi terkait menghadiri sekaligus membuka secara langsung turnamen bola basket antar pelajar Se-Sumatera Selatan, yang bertempat di Lapangan Olahraga Gelora Rerame Lahat l, pada Selasa (11/10/2022).

Bupati Lahat Hadiri Pelantikan 159 Pejabat Fungsional Tertentu di Lingkungan Pemkab Lahat Tahun 2022

LAHAT, KR- Sebanyak 159 Pejabat Fungsional Tertentu dilingkungan pemerintah Kabupaten Lahat tahun 2022 yang berasal dari Lima Instansi di ruang lingkup Dinas Kesehatan, Dinas Pertanian, Dinas PU Perumahan  Rakyat dan Pemukiman, PU Tata Ruang Dan Bina Marga, Satuan  Polisi pamong, dan Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura secara resmi dilantik pada Senin (10/10/2022).

Kurikulum Muatan Lokal BTA di Launching, Bupati Lahat Harapkan Tak Ada Lagi Siswa Yang Tidak Bisa Baca Al-Qur’an

LAHAT, KR- Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lahat melaunching Kurikulum Muatan Lokal Baca Tulis Al-Qur’an dan Kitab Lainnya, di Gedung Kesenian Lahat, pada Senin (19/09/2022).

Bupati Lahat Resmikan Pondok Abel Kuliner Khas Lahat

LAHAT, KR- Bupati Lahat Cik Ujang, di dampingi Wakil Bupati Lahat Haryanto, menghadiri sekaligus meresmikan secara langsung Pondok Abel Kuliner Khas Lahat, yang terletak didepan terminal Manggul Kabupaten Lahat, Senin (05/09/2022).