Category Archives: sosial

Gelar Rakor, Faji Lahat Targetkan 10 Medali Emas di Porprov
LAHAT, KR- Menjelang pelaksanaan Porprov tahun 2023 di Kabupaten Lahat yang tinggal beberapa bulan lagi, pengurus Federasi Arung Jeram Indonesia (FAJI) Provinsi Sumatera Selatan melakukan rapat koordinasi (Rakor) bersama panitia selaku tuan rumah dengan mengundang para pengurus kabupaten (Pengkab) yang ada di Provinsi Sumsel.

Cik Ujang Sempat Hadir Tasyakuran Kelulusan SMA Negeri 3 Kikim Timur, dan Resmikan Sarana Pembangunan
LAHAT, KR- Bupati Lahat Cik Ujang menghadiri tasyakuran kelulusan peserta didik SMA Negeri 3 Kikim Timur yang telah berhasil menyelesaikan Ujian Nasional, bertempat di Desa Sukoharjo Sp2 Palembaja, Senin (08/05/2023).

IWO Sumsel Bersama Polsri Tebarkan Paket Sembako dan Santunan Ke Rumah Tahfiz Qur’an
PALEMBANG, KR- Ikatan Wartawan Online (IWO) Sumsel bekerjasama dengan Politeknik Sriwijaya (Polsri) memberikan santunan kepada rumah Tahfiz Qur’an dan juga memberikan paket sembako kepada para jurnalis di Kota Palembang, Selasa (18/4/2023).

PTBA Bersama Ibu-ibu Sekitar, Olah Rosella Jadi Beraneka Macam Produk Sehat
MUARA ENIM, KR- Bunga berwarna merah dengan kelopak berbulu sepanjang 1 cm, itu lah rosella. Tanaman herba yang memiliki kandungan vitamin C tinggi ini dapat diolah menjadi beraneka macam produk sehat, mulai dari teh, sirup, kue, hingga sambal.

Di Moment Ramadhan, Srikandi Bukit Asam Menebar Keberkahan di Sekitar Perusahaan
MUARA ENIM, KR- Srikandi Bukit Asam menggelar kegiatan sosial di moment Ramadhan 1444 H. Sebanyak 735 takjil serta Bingkisan Hari Raya di bagikan ke 9 pondok pesantren (ponpes) dan panti asuhan di Kecamatan Lawang Kidul, Kabupaten Muara Enim, Rabu (12/04/2023).

Jelang Lebaran, Camat Lahat Selatan Buka Operasi Pasar Murah di Kantornya
LAHAT SELATAN, KR- Operasi pasar murah di buka langsung oleh Camat Lahat Selatan Isna Abidarda BA, di dampingi oleh Sekcam Lahat Selatan Jemmi Saputra SSTP MM, pada pagi pukul 08.00. Warga tak mau ketinggalan sembako murah. (12/04/2023).

Ramadhan Semakin Meriah, PTBA Gelar Lomba Penceramah Agama Islam Tingkat Anak Sekolah
TANJUNG ENIM, KR- Dalam rangka menggelorakan dan menumbuhkan bibit penceramah andal sebagai pendakwah Islam, PT Bukit Asam (PTBA) menggelar lomba Dai atau lomba penceramah agama Islam.

PTBA Olah Limbah Jadi Kerajinan Untuk Pelatihan Warga Binaan Lapas Perempuan
BANDAR LAMPUNG, KR- PT Bukit Asam Tbk (PTBA) Unit Pelabuhan Tarahan berkolaborasi dengan Lapas Perempuan Kelas IIA Bandar Lampung melakukan pemberdayaan warga binaan melalui pelatihan untuk mengembangkan limbah tusuk sate menjadi beragam kerajinan tangan.

PTBA Salurkan Sebanyak 795 Paket Sembako Untuk Guru Honorer di Sekitar Perusahaan
TANJUNG ENIM, KR- PT Bukit Asam Tbk (PTBA) membagikan paket sembako untuk para guru honorer di wilayah sekitar perusahaan. Pemberian bantuan ini bertepatan dengan Ramadhan 1444 H dan masih dalam rangkaian acara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-42 PTBA.

PTBA Gelar Lomba Marawis Sampai Lomba Tartil Qur’an, Semarakkan Syiar Islam
MUARA ENIM, KR- Dalam rangka menyemarakkan syiar Islam di bulan Ramadhan 1444 H, PT Bukit Asam Tbk (PTBA) menggelar berbagai perlombaan, salah satunya Lomba Marawis.

Pedulinya PTBA Ke Masyarakat Sekitar, Sebarkan 10.000 Paket Sembako Saat Ramadhan di Muara Enim dan Lahat
MUARA ENIM-LAHAT, KR- Bertepatan dengan Ramadhan 1444 H dan masih dalam rangkaian acara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-42, PT Bukit Asam Tbk (PTBA) membagikan bantuan paket sembako untuk masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) di Kabupaten Muara Enim dan Lahat.

Proyek Jalan Poros di Kerjakan Asal-asalan, Bupati Muratara Ngamuk Hancurkan Jalan Tersebut
MURATARA, KR- Sebuah video viral di Media Sosial tentang Bupati Muratara H Devi Suhartoni yang sedang menghancurkan jalan dengan sebuah batu, lantaran kualitas proyek peningkatan jalan di Desa Kuto Tanjung, Kecamatan Ulu Rawas terkesan asal-asalan. Minggu (26/03/2023).

PTBA Berikan Beasiswa, Wujudkan Cita-Cita Anak Seorang Petani
TANJUNG ENIM, KR- Sulikin, anak seorang petani di Desa Tanjung Karangan, tak menyangka mimpinya kini bisa terwujud. Dengan kondisi ekonomi keluarga yang amat terbatas, melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi adalah angan-angan yang terlampau tinggi bagi Sulikin. Tapi berkat Program Beasiswa Pendidikan Sekitar PT Bukit Asam Tbk (Bidiksiba), Sulikin mampu menggapai cita-citanya.