Category Archives: Desa Muara Maung
AKIBAT EKSPLOITASI BATUBARA, LUAPAN SUNGAI KUNGKILAN GENANGI RUMAH WARGA
LAHAT, KABARRWTORIKA.COM- Hujan dengan insentitas tinggi mengakibatkan Sungai kungkilan meluap menggenang di sejumlah rumah warga Desa Muara Maung, Kecamatan Merapi Barat, Jum’at (30/10).