
PD IWO Lahat Gandeng PH Duo Jo-Her
PD IWO Lahat Gandeng PH Duo Jo-HerLahat, Kabarretorika.com – Pengurus Daerah (PD) Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Lahat melakukan pertemuan dengan praktisi hukum dari Ikatan Advokat Indonesia (Ikadin) Lahat, Joko Bagus SH dan Herman Hamzah SH (Jo-Her) bersama beberapa anggota PD IWO Lahat melakukan pertemuan di Kedai Alank, Senin (15/02).

Susbalan I GP Anshor – NU Lahat Spektakuler
Lahat, Kabarretorika.com, – Pimpinan Cabang GP Ansor Lahat bersama DPC PKB Lahat sukses menggelar Kursus Banser lanjutan (Susbalan) I region Sumsel. Kegiatan yang dipusatkan di pondok pesantren Al-Ikhlas Kecamatan Tanjung Sakti Pumi ini diikuti oleh ratusan peserta dari 17 Kabupaten/Kota yang ada di wilayah Sumsel. Bahkan, perwakilan Provinsi Lampung dan Bengkulu juga mengirimkan delegasi guna mensukseskan kegiatan tersebut.

Bangun Media Center, IWO Apresiasi Polres OKI
Ogan Komering Ilir, Kabarretorika.com, – Ikatan Wartawan Online (IWO) provinsi Sumatera Selatan mengapresiasi upaya Polres Ogan Komering Ilir (OKI) yang telah membangun media center bagi jurnalis yang bertugas di Kabupaten OKI.

Bupati dan Jajaran Forkompinda Lahat Laksanakan Vaksinasi Covid 19 Tahap 2
LAHAT, KABARRETORIKÀ.COM, – Pelaksanaan Vaksinasi Tahap dua untuk Jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkompinda) di Kabupaten Lahat berjalan sukses, Vaksinasi tahap kedua dilaksanakan di Halaman Puskesmas Bandar Jaya, Senin (15/02).

Miliki Narkoba, Yongky Agustian Ditangkap
LAHAT, KABARRETORIKA.COM, – Satuan Reskrim Narkoba Lahat dibawah pimpinan AKP Zulfikar SH berhasil tangkap tangan Yongky Agustian (28), Warga Jalan Seruni 10 NO. 08 B RT. 019 RW. 006 Kelurahaan Bandar Jaya Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat, terduga penyalahguna obat-obatan terlarang jenis Shabu dan pil Ekstacy.

Bupati dan Ketua DPRD Lahat Tinjau Lokasi Jalan Longsor
LAHAT,KABARRETORIKA.COM, – Mendengar informasi jalan longsor di jalan lintas Lahat – Pagar Alam tepatnya di Desa Lubuk Sepang Kecamatan Pulau Pinang Kebupaten Lahat, curah hujan yang tinggi mengakibatkan ruas jalan antara Lahat menuju Kota Pagar Alam amblas akibat terkikis oleh curah hujan, pada Sabtu dini hari ( 13/2 ) pukul 02.00 wib. Bupati dan Ketua DPRD Lahat Langsung Turun kelokasi.

Kapolda Sumsel Kunker Ke Polres Lahat
LAHAT, KABARRETORIKA.COM, – Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Selatan Irjen Pol Prof Dr. Eko Indra Heri SMM bersama Wakapolda Sumsel Brigjen Pol Rudi Setiawan SIK, SH MH bersama Pejabat Utama Polda Sumsel melakukan Kunjungan Kerja ke Polres Lahat, Jum’at (12/02).

LBH IWO Resmi Berdiri Dipimpin Sandy Nayoan
JAKARTA, KABARRETORIKA.COM, – Ikatan Wartawan Online (IWO), Jumat (12/2) 2021 meresmikan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) IWO yang dipimpin oleh Dwight George Nayoan atau yang lebih dikenal sebagai Sandy Nayoan.

Pemkab Lahat MoU Bidang Pendidikan Agama Islam dengan UIN Raden Fatah Palembang
LAHAT, KABARRETORIKA COM, – Bupati Lahat, H Cik Ujang SH Sambut baik MoU di bidang Pendidikan Ilmu Agama Islam dengan Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang.

Kapolres Lahat Lakukan Giat Penyemprotan Disinfektan dan Curve Lingkungan Secara Serentak
LAHAT, KABARRETORIKA.COM, – Kapolres Lahat, AKBP Achmad Gusti Hartono SIK Pimpin Apel Persiapan Pelaksanaan Korve dan Penyemprotan Disinfektan di dampingi Waka Polres Lahat,Kompol Jossy Andrianto SSt MM dan Seluruh PJU Polres Lahat, Sabtu (06/02) Di Lapangan Mapolres Lahat.

Camat Lahat Selatan Lantik PJ Kades Desa Nantal
LAHAT, KABARRETORIKA.COM, -Bertempat di kantor Camat Lahat Selatan, Camat Lahat Selatan, Isna Abi Darda BA melantik pejabat Kades Desa Nantal, Darmindra pada hari jumat (5/2) pukul 09.00 wib.

Ketum IWO Pusat, Jodhi Yudono Membuka “Ngopi” dengan Lagu Jawa
“Ngopi” Edisi Ini, Mempertanyakan Kebijakan PPKM dan Fakta di Lapangan
JAKARTA, KABARRETORIKA.COM, – Jodhi Yudono, Ketua Umum Ikatan Wartawan Online (Ketum IWO) yang juga dikenal sebagai seniman dan budayawan, membuka acara “Ngopi” yang disiarkan di Kompas TV tiap Jumat mulai pukul 20.00 WIB, membuka acara dengan sebuah lagu Jawa karya Jodhi sendiri.

2 Unit Rumah (Satu Atap) Di Desa Pajar Bulan Ludes Terbakar
LAHAT, KABARRETORIKA.COM, – Kebakaran kembali terjadi di Kabupaten Lahat, Kamis ( 04/02) sekitar pukul 22.00 WIB, kobaran api melahap 2 buah rumah yang dinaungi 1 atap di Desa Pajar Bulan, Kecamatan Tanjung Sakti Pumi, Kabupaten Lahat. Berdasarkan informasi dari Polres Lahat, rumah yang terbakar dihuni oleh 2 Keluarga, yakni Deny bin Ansori (45) Usman bin Suhid (48).